Apa Itu Purin? Zat Yang Harus Dihindari Oleh Penderita Asam Urat

Apa Itu Purin?
purine food
banner 678x960

banner 678x960

Daftar Donatur Palestina



Hajinews.id – Asam urat merupakan salah satu penyakit jutaan orang. Penyebab utamanya adalah tingginya kandungan zat purin di dalam tubuh.

Meski diketahui menyebabkan asam urat, banyak orang tidak tahu banyak tentang purin.

Bacaan Lainnya
banner 678x960

banner 400x400

Apa itu purin, yang sebelumnya hanya dikenal sebagai zat yang harus dihindari oleh penderita asam urat? Berikut ulasannya dikutip dari beberapa sumber pada Sabtu (8/7/2023).

Secara alami, asam urat adalah senyawa yang diproduksi tubuh untuk membantu memecah purin. Purin adalah zat alami yang memiliki beberapa fungsi penting dalam tubuh.

Dari mengatur pertumbuhan sel hingga menghasilkan energi. Kemudian, setelah tubuh selesai menggunakannya, asam urat dikeluarkan melalui urin.

Namun, terkadang tubuh dapat memproduksi terlalu banyak asam urat, atau ginjal mengalami masalah dan tidak mengeluarkan cukup asam urat.

Ketika ini terjadi, asam urat dapat menumpuk, membentuk kristal urat tajam seperti jarum di sendi atau jaringan di sekitarnya yang menyebabkan rasa sakit, peradangan, dan pembengkakan.

Mengkonsumsi makanan tinggi purin akan meningkatkan kadar asam urat dalam darah, yang merupakan predisposisi terjadinya gout arthritis.

Jenis-jenis Purin

Purin merupakan senyawa yang bermanfaat untuk menyediakan energi, proses metabolisme, dan mengontrol pertumbuhan sel.

Biasanya, purin ditemukan dalam sel semua makhluk hidup, termasuk manusia, hewan, dan tumbuhan. Purin merupakan molekul yang terdiri dari atom karbon dan nitrogen. Molekul ini ditemukan dalam DNA dan RNA sel.

banner 800x800

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *