10 Lauk Pauk Bagi Penderita Asam Lambung Dari Pagi Hingga Malam

10 Lauk Pauk Bagi Penderita Asam Lambung
Telur Rebus
banner 678x960

banner 678x960

Daftar Donatur Palestina



Menu Makan Malam

  1. Tumis Jamur dan Dada Ayam

Untuk menu makan malam, kamu bisa makan lauk tumis jamur dan dada ayam. Sebagai karbohidrat, gunakan nasi, campur wortel. Porsi untuk makan malam ini tak perlu banyak dan bumbunya juga tak perlu banyak, serta hindari minyak.

  1. Ayam dan Asparagus Panggang

Pilihan lainnya, kamu bisa makan ayam panggang dan asparagus panggang. Tambahkan sedikit kentang atau ubi jalar sebagai karbohidrat. Jangan lupa kupas kulit ayamnya dan ambil dada. Pastikan untuk menambahkan sayuran.

Bacaan Lainnya
banner 678x960

banner 400x400

  1. Mie Zucchini dan Udang

Sebagai ganti pasta biasa, pilihlah pasta sayuran atau mi zucchini. Beri bumbu sedikit dengan sedikit minyak rendah lemak, kemangi, dan rempah-rempah. Kamu bisa tambahkan sekitar 3 ons udang rebus atau panggang.

  1. Steak Tanpa Lemak dan Bayam

Terakhir, kamu bisa makan steak tanpa lemak. Pastikan pilih daging sapi giling sirloin tanpa lemak (98% tanpa lemak) atau steak sirloin. Dalam proses memasaknya, jangan tambahkan mentega atau minyak. Saat menghidangkan, tambahkan bayam mentah atau nasi merah untuk karbohidrat.

Demikian tadi 10 lauk pauk untuk penderita asam lambung, mulai dari pagi, siang, hingga malam. Semoga bermanfaat.

banner 800x800

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *