Doa Supaya Dipercepat Berangkat Ibadah Haji

banner 678x960

banner 678x960

Daftar Donatur Palestina



Hajinews.id – Haji adalah rukun Islam hang kelima yang wajib dilaksanakan manakala seorang sudah mampu baik secara materi maupun kekuatan. Namun demikian tidak setiap orang mudah untuk melaksanakan haji karena alasan ekonomi yang belum mencukupi.

Dikutip dari akurat.co ada doa yang  patutdibaca agar kita disegerakan oleh Allah untuk bisa berangkat ke tanah suci, sebagaimana disebutkan oleh Syekh Ahmad Qusyairi dalam kitab Al-Wasiilah Al-Hariyyah fi Al-Shalawat Ala Khairil Bariyyah, berikut doa tersebut:

Bacaan Lainnya
banner 678x960

banner 400x400

اَللَّهُمَّ صَلِّ عَلَى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ صَلَاةً تُبَلِّغُنَا بِهَا حَجَّ بَيْتِكَ الْحَرَامِ، وَزِيَارَةَ حَبِيْبِكَ مُحَمَّدٍ عَلَيْهِ اَفْضَلُ الصَّلَاةِ وَالسَّلاَمِ، فِي صِحَّةٍ وَعَافِيَةٍ وَبُلُوْغِ الْمَرَامِ وَعَلَى آلِهِ وَصَحْبِهِ وَسَلِّم

Allahumma shalli alaa sayyidina muhammadin shalatan tuballiguna biha hajja baitikal haram, wa ziyarata habibika muhammadin alaihi afdhalus shalati wassalam fi sihhatin wa ‘afiyah wa bulughil marami wa ala alihi wa sahbihi wa sallim”

Artinya: “Ya Allah, limpahkanlah rahmat atas junjungan kami Muhammad dengan berkah shalawat yang dapat menyampaikan kami dengannya untuk berkunjung ke rumah Mu yang mulia dan mengunjungi makam nabi-Mu, atasnya shalawat dan salam yang paling utama dalam kelembutan, sehat, selamat, dan tercapai cita-citanya, serta berkahilah dan salam untuk keluarganya dan sahabat-sahabatnya.”

Itulah doa yang perlu dibaca bagi siapapun yang ingin segera diberangkatkan haji ke Baitullah yang dikutip dari akurat.co. Semoga Allah memudahkan segala urusan kita sehingga Allah mudahkan kita untuk segera menunaikan rukun Islam ke lima ini. Aamiin.

 

 

banner 800x800

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

1 Komentar