Baru Tahu! Ini Manfaat Tersembunyi Buah Sawo, Bisa Bikin Rambut Hitam Legam Tanpa Semir

Ini Manfaat Tersembunyi Buah Sawo
Ini Manfaat Tersembunyi Buah Sawo
banner 678x960

banner 678x960

Daftar Donatur Palestina



Hajinews.id – Anda tahu buah sawo?

Buah eksotis khas Indonesia ini memang cukup dikenal.

Bacaan Lainnya
banner 678x960

banner 400x400

Selain di Indonesia, sawo juga ada di beberapa wilayah Asia Tenggara lainnya.

Biasanya buah sawo akan ada di bulan tertentu.

Kita terbiasa menyebutnya dengan buah musiman.

Warnanya yang coklat dan rasanya yang manis membuat sawo sangat digemari.

Saat digigit, sensasi manis dan segar menjadi satu.

Tapi pernahkah Anda mendengar sawo bisa bikin rambut jadi hitam?

Sepertinya manfaat ini jarang ada yang tahu ya.

Padahal sawo bisa menuntaskan uban lho.

Wah bagaimana caranya ya?

Sawo untuk Menghilangkan Uban

Buah sawo bisa dipakai untnuk menghilangkan uban di rambut sampai ke akarnya

Seiring bertambahnya usia setiap orang akan mengalami perubahan fisik yang signifikan.

Salah satu perubahan fisik yang paling nyata terlihat adalah munculnya rambut beruban.

Biasanya rambut beruban ini akan mulai bertumbuh ketika seseorang sudah mulai memasuki usia 40 tahunan.

Dimana pada usia tersebut rambut akan mulai mengalami kekurangan pigmen melanin.

Pigmen melanin inilah yang berguna untuk membuat warna rambut tetap hitam alami.

Sehingga, ketika produksi pigmen melanin sudah berkurang, maka rambut pun akan tumbuh tidak berwarna alias putih atau beruban.

Kebanyakan orang tentu saja ingin warna rambutnya tetap terjaga meski usianya sudah tua.

Pasalnya, kemunculan rambut beruban sering kali dianggap menganggu penampilan.

Belum lagi, rasa gatal yang akan dialami ketika rambut beruban tersebut mulai bertumbuh.

Namun, kini Anda wajib tahu bahwa sebenarnya kemunculan rambut beruban sendiri bisa diperlambat, lo.

Bahkan, bisa saja Anda yang sudah memasuki usia 40 tahunan tetap memiliki rambut yang sehat dan hitam.

Salah satu cara yang bisa dilakukan untuk membuat rambut beruban tidak muncul meski sudah memasuki usia 40 tahunan adalah dengan rutin mengonsumsi buah sawo.

Mungkin Anda bertanya-tanya, bagaimana bisa buah sawo membuat pertumbuhan rambut beruban jadi melambat?

Cara Kerja Sawo Menghilangkan Uban

Manfaat buah sawo ternyata juga bisa meningkatkan sirkulasi darah dan memperbaiki kaplier.

Selain itu, manfaat buah sawo juga bisa mempertahankan warna alami dari rambut.

Sehingga, pertumbuhan rambut beruban pun bisa diperlambat, meskipun Anda sudah memasuki usia 40 tahunan.

Buah sawo sendiri juga mengandung banyak nutrisi yang memang berguna untuk menjaga kesehatan rambut.

Adapun cara lain memperlambat pertumbuhan uban dan membuat rambut lebih sehat adalah, Sase Lovers bisa mengonsumsi buah sawo secara rutin setiap harinya.

banner 800x800

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *