Bantah Koalisi Bubar Sebelum Deklarasi, Anies Baswedan Ungkap PKS dan Demokrat Sudah Bersiap: Insya Allah Dua Partai Ikut

Bantah Koalisi Bubar Sebelum Deklarasi, Anies Baswedan Ungkap PKS dan Demokrat Sudah Bersiap: Insya Allah Dua Partai Ikut (foto istimewa)
banner 678x960

banner 678x960

Daftar Donatur Palestina



Hajinews.id — Deklarasi Koalisi Perubahan yang beranggotakan Partai NasDem, Partai Keadilan Sejahtera (PKS) dan Partai Demokrat dikabarkan gagal.

Banyak pihak yang akhirnya menduga koalisi bubar sebelum diresmikan. Bahkan tudingan terkait belum adanya titik temu untuk menentukan bakal calon pendamping Anies sempat mencuat.

Bacaan Lainnya
banner 678x960

banner 400x400

Akan tetapi, hal itu ditepis oleh Anies Baswedan dengan memastikan kepada para kader Partai NasDem bahwa koalisi dengan PKS dan Partai Demokrat tidak bubar.

“Insya Allah dua partai ikut. PKS dan Demokrat sudah bersiap. Nanti kita jalan bersama, kita kerja bersama,” ujar Anies dalam sambutannya di acara HUT ke-11 Partai NasDem di JCC Senayan, Jakarta, Kamis (10/11/2022), dikutip dari WartaEkonomi.co.id — jaringan Suara.com.

Lebih lanjut, Anies Baswedan membeberkan sejumlah misi yang bakal dibereskan oleh Koalisi Perubahan. Tetapi secara gratis besar, koalisi ini akan merampungkan masalah ketimpangan yang ada di Indonesia.

“Satu perekonomian, setara harga, ini misi kita yang kita perjuangkan. Papua, Sulawesi Utara, Kalimantan Utara,” tutur Anies.

Sumber: Suara

banner 800x800

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *