Terkagum-Kagum Melihat Umat Islam Salat di Mushola Kaca Qatar di Stadion Piala Dunia 2022, Suporter Langsung Jadi Mualaf

Umat Islam Salat di Mushola Kaca Qatar
Umat Islam Salat di Mushola Kaca Qatar
banner 678x960

banner 678x960

Daftar Donatur Palestina



Hajinews.id Piala Dunia Qatar 2022 penuh dengan kemeriahan karena berbagai fasilitas telah disiapkan untuk tim dan suporter yang datang.

Selain menyiapkan keperluan sehari-hari menjelang Piala Dunia 2022, Qatar juga menyiapkan fasilitas kebutuhan rohani.

Qatar telah menyiapkan mushola di lokasi-lokasi strategis. Menariknya, musalanya yang besar ditutup dengan kaca, sehingga yang berada di luar mushola bisa langsung melihatnya. Hal ini berlaku bagi non-muslim yang melihat langsung umat Islam salat dan berdoa di mushola.

Syekh Muhammad Jaber dalam akun instagramnya @syekh_muhammad_jaber menuliskan tentang keadaan itu.

Bacaan Lainnya
banner 678x960

banner 400x400

Wali Kota Qatar membuat musala di stadion dan tempat umum dengan dilapisi kaca dari semua sisi. Sehingga pengunjung dapat melihat langsung ke dalam. 

Qatar sengaja membuat musala di stadion dan tempat umum dilapisi kaca dari semua sisi agar pengunjung bisa melihat orang sholat.

Seorang pemuda berkata: Kapan pun engkau berdoa dalam salah satu doa ini. Saya menemukan banyak orang berdiri di luar dan memerhatikan kami, dan setiap kali saya keluar, beberapa dari mereka menghentikan saya dan bertanya kepada saya tindakan apa yang kami lakukan.

Dan orang ini menambahkan saya diserahkan dua orang Asia. Seorang pemuda berkata: Setiap kali aku sholat di salah satu musala sana, saya menemukan banyak pengunjung berdiri di luar dan memerhatikan kami, dan setiap kali saya pergi keluar, beberapa dari mereka berhenti untuk bertanya kepada saya apa yang kami lakukan. Pemuda ini telah mengislamkan dua orang pengunjung yang berasal dari Asia.

banner 800x800

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *