Berikut Kata-Kata Bijak Imam Muslim-Ki Hajar Dewantara Tentang Guru

Kata-Kata Bijak guru
Kata-Kata Bijak guru
banner 678x960

banner 678x960

Daftar Donatur Palestina



25. Seorang guru mempengaruhi keabadian; dia tidak pernah tahu di mana pengaruhnya berhenti. – Henry Adams

26. Kebajikan atau pengetahuan saja takkan cukup sebagai modal menjadi guru. Anugerah mengajar adalah bakat yang khas dan melibatkan kebutuhan serta hasrat dalam diri sang guru sendiri.” – John Jay Chapman

Bacaan Lainnya
banner 678x960

banner 400x400

27. “Seorang guru yang baik, seperti seorang penghibur yang baik, harus lebih dahulu menarik perhatian penonton, lalu setelah itu baru dia bisa mengajarkan pelajaran.” – John Hendrik Clarke

28. “Pendidikan adalah kunci kesuksesan dalam hidup, dan guru membuat dampak yang langgeng dalam kehidupan siswa mereka.” – Solomon Ortiz

29. “Jalan hidup seorang murid adalah warisan dan estimasi dari sang guru.” – Jiraiya

30. “Guru adalah mereka yang menunjukkan kepada kita apa yang mungkin dalam urutan yang tidak mungkin.” – Paul Valéry

Ucapan Terima Kasih untuk Guru dari Murid

Selain kata-kata bijak dari para public figure hingga ulama, ucapan terima kasih kepada guru juga bisa menjadi hadiah bagi para pahlawan pendidikan. Nah, berikut beberapa ucapan terima kasih untuk guru dari para siswa.

  1. Guruku yang mulia, tanpa jasa kalian aku bukan lah siapa-siapa. Terima kasih guruku.
  2. Tetaplah menjadi pelita bangsa. Terima kasih telah memberikan semangat kepada kami. Terima kasih Guru!
  3. Terima kasih atas kesabaran anda Guru ku, bertahan dengan saya, dan menyemangati saya dalam segala hal.
  4. Jika pengetahuan adalah cahaya, maka anda adalah bintang penuntun yang memberi kami cahaya ini. Terima kasih Guru.
  5. Terima kasih kepada Anda. Kini kami meninggalkan ketidaktahuan dan bersiap untuk menjelajahi dunia yang indah ini penuh dengan pengetahuan dan misteri yang menakjubkan!
  6. Terima kasih telah sabar mendidikku dan tak pernah lelah membagikan ilmumu kepadaku. Doa terbaik kami bagimu guru
  7. Terima kasih telah mendidik kami dengan penuh kebaikan dan kebijaksanaan.
  8. Terima kasih guruku yang telah memberiku berjuta pengalaman hidup dan berjuta ilmu pengetahuan.
  9. Ilmu yang telah engkau ajarkan adalah hadiah paling indah yang pernah engkau berikan. Terima kasih guru.
  10. Guru, kegigihanmu dalam mendidik tidak akan pernah kami lupakan. Terima kasih untuk mu dan selamat Hari Guru!
  11. Terima kasih untuk semua guru yang pernah memberi pelajaran karena dengan upaya keras mereka, dunia menjadi tempat yang menakjubkan.
  12. Guru, Anda adalah puncak pengetahuan dan ketekunan. Aku akan sangat berterima kasih kepada Tuhan jika aku bisa menjadi setengah dari Anda.
  13. Jumlah kontribusi guru untuk kehidupan kami adalah sesuatu yang tidak dapat dijelaskan dengan kata-kata. Terima kasih guruku!
  14. Selamat Hari Guru! Merupakan suatu kehormatan untuk belajar banyak hal dari Anda. Terima kasih telah menginspirasi saya! Kami membutuhkan lebih banyak instruktur seperti Anda di sekolah kami.
  15. Kaulah yang bisa mengeluarkan cahaya dari jiwa. Terima kasih telah memunculkan kilauan dalam diri saya. Terima kasih untuk keajaiban seperti itu.
banner 800x800