Krisis, Badko HMI Bali-Nusra: Pemerintah Jangan Berbisnis dengan Rakyat

banner 678x960

banner 678x960

Daftar Donatur Palestina



Hajinews.id — DS-Indonesia sedang mengalami krisis kepercayaan disebabkan banyak persoalan masyarakat tidak mampu diberikan solusi terbaik oleh Pemerintah. Ditengah situasi tersebut, Ketua Ketua Badko HMI Nusa Tenggara – Bali, Rahmat Jayadi, mengatakan Pemerintah agar jangan berbisnis dengan rakyat apalagi menjual kepentingan politik membawa nama rakyat, Senin (4/4).

Pasca dilanda dampak covid 19 yang cukup panjang masyarakat masih mengalami krisis ekonomi apalagi bagi masyarakat kelas bawah. “Kebijakan pemerintah yang menaikkan harga BBM secara terburu-buru dapat semakin mempersulit masyarakat kecil yang banyak menggunakan BBM,” ujarnya.

Bacaan Lainnya
banner 678x960

banner 400x400

Dalam kondisi sekarang ini, kata dia, pemerintah harus lebih memperhatikan kondisi rakyat, terlebih ditengah anjloknya harga gabah. “Jangan biarkan masyarakat tidak berdaya pada saat kondisi seperti ini, seharusnya pemerintah hadir melindungi masyarakat dengan kebijakannya bukan malah sebaliknya mencekik, bagaimana kondisi masyarakatnya,” lanjutnya.(dbs)

banner 800x800

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *