7 Manfaat Keringat Bagi Kesehatan Yang Harus Anda Ketahui

Manfaat Keringat
Manfaat Keringat
banner 678x960

banner 678x960

Daftar Donatur Palestina



Mengutip Healthline, Sebuah tinjauan pada 2015 menunjukkan bahwa glikoprotein dalam keringat mengikat bakteri dan membantu mengeluarkannya dari tubuh.

5. Meningatkan imunitas

Bacaan Lainnya
banner 678x960

banner 400x400

Mengutip Byrdie, fungsi keringat lainnya adalah untuk membentu meningkatkan imunitas tubuh.

Hal ini karena keringat adalah bagian dari sistem pertahanan biologis. Keringat mampu mencegah kuman untuk bertahan di kulit.

Keringat manusia mengandung protein pembunuh kuman alami yang disebut dermcidin, yang dapat menyerang jamur dan bakteri penyebab penyakit, seperti MRSA dan TBC.

6. Membersihkan pori-pori

Saat Anda berkeringat, pori-pori Anda terbuka dan membiarkan semua kotoran, minyak, bakteri, keluar dari pori-pori kulit Anda.

7. Meningkatkan kesehatan jantung

Dr. Josh Axe pendiri Ancient Nutrition mengatakan dalam proses kita mengeluarkan keringat, jantung terpompa mirip seperti sedang latihan kardio.

Selain itu, berkeringat (apakah itu karena latihan fisik atau dari duduk di sauna) dapat mengurangi risiko penyakit kardiovaskular.

Ingin selalu sehat? Selain harus sering berkeringat, Mulai hari ini coba lakukan tips sederhana  berikut ini :

  1. Ikuti sunnah Rasulullah dalam hal makan, minum, tidur dan buang air kecil/ besar
  2. Banyak berdzikir

Untuk menjaga kesehatan dan daya tahan tubuh serta mengurangi resiko terkena berbagai macam penyakit berbahaya,

Semoga bermanfaat.

banner 800x800

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *